Kamis, 24 Maret 2016

Perhitungan Modal dan keuntungan jualan minggu 1-4

Modal 150.000 (aida 75ribu, mae 75rb)

Minggu pertama
1. - Modal terpakai 23.000 untuk Es kacang ijo
    - Jadinya 35 pcs es kacang ijo
    - Terjual 31 pcs @1000 = 31.000
    - Untung 8.000

2. - Modal terpakai 13.000 untuk keripik tempe
    - Jadinya 9 pcs @2.000
    - Terjual 9 pcs @2.000 = 18.000
    - Untung 5.000

3. - Modal terpakai 99.000 untuk stik keju dan keripik bawang
   - Beli 9 pcs @11.000
   - Terjual 9 pcs@15.000 = 135.000
   - Untung 43.000 (ada yang dijual perplastik kecil @2000)

4. - Modal terpakai 15.000 untuk donat kopi
    - Beli 6 donat + 1 bonus
    - Terjual 7 @3.000 = 21.000
    - Untung 6.000

Untung minggu pertama
8.000+5.000+43.000+6.000 = 62.000
62.000 : 2 = 31.000/orang


Minggu ke 2 dengan modal awal 150.000 dari minggu pertama
1. - Modal terpakai 5.000 untuk milor (mie telor)
  - Jadi 4 potong @2.000
  - untung 3.000

2. Keuntungan stik keju minggu pertama
   - 12.000

3. Keuntungan es kacang ijo minggu pertama
   - 4.000

4. - Modal terpakai 12.000 untuk Otak-otak
   - untung 23.000

5. Stik keju dan keripik bawang
  - Beli 12 @11.000 = 132.000
  - Terjual 12 @15.000 = 180.000
  - Untung 48.000

6. Piscok
  - Modal 21.000
  - Jadi 60 piscok @1000
  - Untung 39.000

7. Reseller perfume (Tanpa Modal)
  -  8 perfume @3.875 = 31.000 (harga dari supplier)
  - Dijual 8 @7.000 = 56.000
  - Untung 25.000

8. Reseller dan dropship
  Sepatu All star Converse
  - Harga beli 100.000
  - Harga Jual 150.000
  - Untung 50.000

9. Reseller Jam tangan Couple Timberland
  - Harga beli 115.000
  - Harga jual 150.000
  - Untung 35.000

Jadi untung minggu kedua 246.000 : 2 = 123.000/orang


Minggu ketiga
Modal 150.000 dari minggu kedua
-Keuntungan piscok 10.000
-Keuntungan kulit ayam goreng 11.000
-Keuntungan Reseller Sepatu sneaker 30.000
-Keuntungan 20 puding 10.000 (beli 30rb, jual @2000)
-Keuntungan 20 puding 15.000 (beli 25rb, jual @2000)
-Keuntungan 30 Puding 20.000

Untung Minggu ketiga 96.000 : 2 = 48.000/orang


Minggu ke 4
-keuntungan keripik bawang 5.000
-Puding 23.000
-Reseller Case Hp 30.000
- Reseller sepatu nike air max one man.
   Harga beli 184.000, Harga jual 238.000
   Untung 54.000
- 50 Puding, harga beli 64.000
  jual 50 @2000 = 100.000
  Untung 36.000
-stik keju beli 5 @11.000
 Jual 5 @15.000
 Untung 20.000
- Reseller Tas M2M, Beli 86.000
  Jual 100.000
 untung 14.000
- Reseller Sepatu Nike Air max women
 Harga beli 184.000
 Jual 234.000
 Untung 50.000
-untung 30 puding 20.000

Untung minggu keempat 252.000 : 2 = 126.000/orang

Catatan:
- Masih ada 80 puding yang belum dihitung keuntungannya
- Masih ada stik keju dan keripik bawang pesanan orang yang blm diambil jadi keuntungan belum kami hitung.
- Masih ada sepatu, Tas, Case Hp vivo y35, Powerbank karakter, Case Custom Hp politron, yang belum  COD jadi keuntungan belum kami hitung.

Tambahan penghasilan:
- Untung 30rb softcase custome vivo y35
- Untung 20rb sandal rumah hellokity
-Untung 60rb paket 3in
- Untung 40rb case polytrorn w8570
Jadi tambahan untung 150rb : 2 = 75rb/orang

Tambahan :
Foto produk kami
   
  
  
  
 
  
  
  
  









1 komentar: